BerandaInternationalMister WorldKaleidoskop 2023 : Kelahiran Buah Hati Pelaku Pageants

Kaleidoskop 2023 : Kelahiran Buah Hati Pelaku Pageants

Kebanggaan bagi seorang wanita yang sudah menikah adalah hamil dan melahirkan. Dari catatan yang Pageantempire miliki, ada banyak pelaku pageants yang dikaruniai putra/putri sepanjang tahun 2023.

Berikut daftar pelaku pageants yang dikaruniai buah hati di tahun 2023.

Kaleidoskop-2023-Kelahiran-Buah-Hati-Pelaku-Pageants-Fransisco-Escobar-Mister-World-2012

1. Gaia Silver Escobar-Steele, lahir 11 Maret 2023, putri pertama Fransisco Escobar Mister World 2012 dan Amanda Steele.

Kaleidoskop-2023-Kelahiran-Buah-Hati-Pelaku-Pageants-Nadine-Chandrawinata-Puteri-Indonesia-2005

2. Nadi Djala Anggara lahir 01 Oktober 2023, putri kedua Nadine Chandrawinata Puteri Indonesia 2005 dan Dimas Anggara.

RELATED ARTICLES

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Most Popular

Recent Comments