Wow wow wow … Sen Vang Entertainment sebagai panitia lokal Mr World 2024 menjanjikan bakal jor-joran menyiapkan kegiatan karantina yang menarik untuk para kontestan. Beberapa rencana yang disiap...
Masih seputar perayaan Dia de Los Muertos yang dirayakan para kontestan Miss Universe 2024 dengan berdandan menjadi La Catrina, ternyata perayaan ini juga diperingati @mistermexicooficial World 2024 @...
Salah satu negara yang belum pernah mengikuti Miss World yaitu Pakistan, bakal debut duluan di Mr World tahun ini dengan wakilnya Usman Janjua. Usman yang berusia 24 tahun ini berasal dari Lahore, kot...
Miss World Oceania 2024 @kristenawright resmi jadi National Director New Zealand untuk Mr World 2024 dan wakil yang akan dikirim adalah @timkiriwi. Tim yang memiliki tinggi 186 cm ini punya garis ketu...
Tahun ini karena Miss dan Mr World sama-sama diadakan, maka Natdir @missczechrepublic @tatanamakarenko dua kali nganterin wakil pilihannya ke ajang milik Oma Morley. Bulan Februari kemarin ada Krystyn...
Kabar tidak enak kembali datang untuk dunia perpejenan Panama. Sehari setelah wakil mereka di Miss Universe 2024 didiskualifikasi, tiba-tiba saja organisasi Mister Panama mengumumkan bahwa mereka tida...
Kontes Mr World China 2024 berakhir weekend kemarin dengan kemenangan Wei Zihong di Grand Final yang diadakan di kota Leishan di provinsi Guizhou. Dengan gelarnya ini, Wei Zihong akan jadi wakil Tiong...
Ada yang beda dari wakil tuan rumah Mr World 2024 nih. Jelang karantina dimulai, Babang @tuan.ngoc_ tampaknya sengaja membiarkan kumis dan cambang tipis kini jadi “hiasan” di wajahnya. Mun...
Situs resmi Mr World sudah menambahkan wakil Polandia untuk Mr World 2024 yaitu Hubert Gromadzki yang berprofesi sebagai model internasional. Mengawali karir modelingnya sebagai Runner Up Poland’...
Event penting pertama dari rangkaian kompetisi Mr World 2024 yaitu “Contestants Announcement Press Conference” rencananya bakal ditayangkan via live streaming di Youtube Mr World dan Sen V...